infowonogiri.com – WONOGIRI – Kapolres Wonogiri memberikan penghormatan terakhir kepada Alm Kapolsek Bulukerto AKP Sukadi menjelang upacara pemakaman. AKP Sukadi meninggal saat menjalankan tugas menghadiri pelantikan 91 KadesĀ se Kabupaten Wonogiri di Pendopo Rumah Dinas Bupati Wonogiri.[Bagus]


