Belajar Bersahabat Dengan Nelayan WGM

infowonogiri.com -WONOGIRI – Namanya Rully Pramono Retno. Perempuan yang lebih sering tampak berjilbab ini menjabat sebagai Kepala Dinas Nakperla Kabupaten Wonogiri. Jabatan tersebut bukanlah jabatan yang ringan. Rully pun tidak dengan mudahnya menduduki kursi tertinggi di bidang peternakan perikanan dan kelautan itu.
“Masyarakat nelayan itu wataknya berbeda beda. Yang baik banyak, yang keras pun ada. Saya mencoba tetap baik dan selalu mengerti mereka, harapannya mereka mengerti kami,” pungkas Rully tersenyum.[[email protected]]